DAFTAR SAUDARA MAHRAM ATAU YANG HARAM DI NIKAHI

DAFTAR SAUDARA MAHRAM ATAU YANG HARAM DI NIKAHI

 WAPR               Jika Anda Adalah Seorang PEREMPUAN, Maka MAHROM Anda, (Orang yang harom untuk kita nikahi dan Boleh bersalaman) Ada 18, dengan perincian sebagai berikut:

NO SEBAB NASAB SEBAB PERSUSUAN SEBAB PERNIKAHAN
Ayah ke atas, (Ayah, kakek dst.) Ayah ke atas, (Ayah, kakek dst.) Mertua Laki-laki (Ayah Mertua)
Anak laki-laki-laki ke bawah (Anak, Cucu dst.) Anak laki-laki-laki ke bawah (Anak, Cucu dst.) Menantu laki-laki
Saudara Laki-laki Saudara Laki-laki Suami Ibu (Ayah Tiri)
Paman dari ayah (Saudara Ayah) Paman dari ayah (Saudara Ayah) Anak Laki-laki tiri
Paman dari Ibu (Saudara Ibu) Paman dari Ibu (Saudara Ibu)
Keponakan dari Saudara Laki-Laki Keponakan dari Saudara Laki-Laki  
Keponakan dari Saudara perempuan Keponakan dari Saudara perempuan  

                    Jika Anda Adalah Seorang LAKI-LAKI, Maka MAHROM Anda, (Orang yang harom untuk kita nikahi dan Boleh bersalaman) Ada 18, dengan perincian sebagai berikut:

NO SEBAB NASAB SEBAB PERSUSUAN SEBAB PERNIKAHAN
Ibu ke atas (Ibu, Nenek dst.) Ibu Mertua Perempuan (Ibu mertua)
Anak Perempuan ke bawah (Anak, cucu, dst.) Anak perempuan Menantu Perempuan
Saudara Perempuan Saudara Perempuan Istri Ayah (Ibu Tiri)
Bibi dari Ayah (Saudara Ayah) Bibi dari Ayah Anak Perempuan Tiri (Jika laki-laki tersebut sudah melakukan hubungan dengan ibunya)
Bibi dari Ibu (Saudara Ibu) Bibi dari Ibu
Keponakan dari Saudara Laki-Laki Keponakan dari Saudara Laki-Laki  
Keponakan dari Saudara perempuan Keponakan dari Saudara perempuan  

 

 

Leave your comment here: